Di informasikan kepada seluruh peserta Pembinaan Siswa Persiapan - TopicsExpress



          

Di informasikan kepada seluruh peserta Pembinaan Siswa Persiapan OSN 2013 (tgl 26 Agustus - 1 September 2013) yang telah melakukan pendaftaran agar mempersiapkan diri dengan mekanisme berikut ini: 1. Peserta harus datang tepat waktu sesuai jadwal yang telah ditentukan (1 hari sebelum pelaksanaan). 2. Wajib berpakaian rapi dan sopan selama pembinaan. Bila menggunakan kaos harus yang berkerah. 3. Peserta harus membawa perlengkapan pribadi, obat-obatan pribadi apabila diperlukan. 4. Peserta harus membawa sendiri perlengkapan belajar mengajar (Buku tulis, Pulpen, Laptop, Flashdisk, dll). 5. Biaya transportasi dari Daerah – Jakarta (pp) ditanggung oleh peserta. 6. Peserta wajib menginformasikan ke LOPI mengenai jadwal kedatangan dan untuk kepulangan akan diantar langsung ke Lokasi Pelaksanaan OSN 2013 di Bandung Jawa Barat. 7. Informasi mengenai program ini dapat menghubungi LOPI: LIA (021) 851 5070, 081807228440, 081385762089. WIDYA (021)8512591, 081317007939. RONAL 081280573702. 8. Tim Pembina (Trainer/Pengajar) adalah orang yang berpengalaman dalam pelatihan dan persiapan menghadapi Olimpiade Sains Nasional baik tingkat Kabupaten/ Kotamadya (OSK), tingkat Provinsi (OSP), dan tingkat Nasional (OSN). 9. Tempat kegiatan pelaksanaan pembinaan dari tanggal 26 Agustus - 1 September 2013 dilaksanakan di Hotel Bunga Jakarta, Jl. Antara No. 13 -15 Jakarta Pusat (dekat pasar baru)
Posted on: Fri, 23 Aug 2013 06:52:06 +0000

Trending Topics




© 2015