Info Penting !!! Terpaksa diposting lagi, karena masih banyak yang - TopicsExpress



          

Info Penting !!! Terpaksa diposting lagi, karena masih banyak yang tanya!!! Artikel Dr. Susianto, MKM (IVU Coordinator for Asia Pacific, President elect of AVU) & President of VSI) dalam majalah kesehatan "Prevention" edisi November 2011 mengomentari tentang isu negatif kedelai yg tidak benar dan menyesatkan!!! ISOFLAVON KEDELAI Isoflavon adalah salah satu jenis fitoestrogen yang terdapat dalam kedelai, termasuk genistein dan daidzein. Setiap gram protein kedelai dalam makanan yang terbuat dari kedelai mengandung sekitar 3-4 mg isoflavon (Messina and Redmond, 2006). Banyak manfaat dari makanan yang terbuat dari kedelai untuk kesehatan. Hal ini berhubungan dengan fitoestrogen kedelai. Fitoestrogen dapat bekerja dengan cara yang mirip dengan hormon estrogen, namun fitoestrogen bersifat jauh lebih lemah daripada hormon estrogen (Coldham dkk, 1997). Beberapa fitoestrogen (isoflavon) diperkirakan bekerja lebih lemah sekitar 100 hingga 100.000 kali lebih lemah daripada hormon estrogen yang dibentuk tubuh secara alamiah (Messina dkk, 2006). Fitoestrogen dapat memberikan efek normalisasi pada level estrogen tubuh (Kurzer, 2000). Jika seorang wanita memiliki level estrogen tinggi yang mungkin didapat dari pil kontrasepsi, maka fitoestrogen dapat menguranginya dengan cara mengikat pada reseptor estrogen dan menghalangi akses dari estrogen yang lebih kuat. Namun sebaliknya, ketika seorang wanita memiliki tingkat estrogen yang rendah, seperti pada wanita pasca-menopuase, maka sifat lemahnya fitoestrogen dapat mengembalikan estrogen dalam tubuh menjadi lebih normal dan dapat meringankan gejala menopause. Makanan dari kedelai dapat mengurangi resiko kanker payudara. Tidak ada bukti bahwa kedelai memberi efek buruk terhadap pertumbuhan dan kesehatan reproduksi manusia. Tidak ada bukti yang menyatakan bahwa kedelai mengganggu kesuburan atau mengubah perkembangan seksual pada manusia !!:) semoga bermanfaat ! Jgn lupa share ke Teman & Family jika Anda menyayangi Mereka..
Posted on: Mon, 23 Sep 2013 23:39:12 +0000

Trending Topics



ft:0px; min-height:30px;"> INSURANCE VERIFIER I am hiring for an Insurance Verifier for my
BUY Black Friday DashMat UltiMat Dashboard Cover Dodge Ram Pickup

Recently Viewed Topics




© 2015