Pemain Muslim ikut mengubah Liga Inggris ".News - Ketika Liga - TopicsExpress



          

Pemain Muslim ikut mengubah Liga Inggris ".News - Ketika Liga Primer pertama kali digelarpada 1992 hanya ada satu pemain Muslimdi divisi elit liga Inggris.Ia adalah Nayim yang bermain untuk klubLondon Tottenham Hotspur.Sekitar 20 tahun kemudian jumlah pemainMuslim bertambah dan sekarang menjadisekitar 40 orang, seiring dengan makinbanyaknya pemain asing yang berkarier diInggris.Dan kehadiran pemain-pemain Muslim inimengubah beberapa paradigma di LigaPrimer sendiri dan juga membawa efek diluar kompetisi.Misalnya soal sampanye yang biasanyadiberikan kepada pemain terbaik setiapbulannya.Tradisi ini berubah ketika Yaya Toure,pemain pilar Manchester City, dengansopan menolak hadiah ini karena alasanagama.Sampanye diganti pialaMinuman keras dilarang dalam Islam dansebagai seorang Muslim Yaya Touremengatakan dirinya tidak bisa menerimahadiah berupa sampanye.Berawal dari penolakan Yaya Toure ini LigaPrimer sekarang memberi piala atau trofiberukuran kecil kepada pemain terbaiksetiap bulannya.Yaya Toure menolak hadiah sampanye saatdinobatkan sebagai pemain terbaik.Klub-klub di Liga Primer juga makin sadartentang persoalan yang bisa timbul darisampanye, minuman yang biasanya hadirdi acara-acara perayaan.Ketika Liverpool menjuarai Piala Liga pada2012, perayaan yang melibatkan sampanyedi ruang ganti dilakukan sedemikian rupa,sehingga minuman ini tidak mengenaipakaian milik dokter tim Liverpool yangdikenal sebagai pemeluk Islam yang taat.Caranya adalah semuapakaian danseragam milik dokter ini dipindahkan dariruang ganti tim.Sujud syukur ala BaKlub juga melakukan edukasi kepada parapenggemar terkait puasa.Newcastle United pada musim 2011-2012secara terbuka mengatakan bahwa DembaBa -yang sekarang bermain untuk Chelsea-mungkin tak bisa tampil maksimal karenasedang berpuasa.Di Inggris lama puasa bisa mencapai 18jam bila jatuh di musimpanas, karena padamusim ini hari lebih panjang.Dan para penggemar Newcastle bisamemahami dan tetap memberi dukunganpenuh kepada Ba.Masih soal Ba, penyerang asal Senegal,selalu sujud syukur sehabis mencetak gol.Dan aksi syukur di lapangan ini sudahditiru anak-anak di Newcastle yangbermain bola di taman-taman kota.
Posted on: Sat, 06 Jul 2013 03:15:03 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015