Fasilitas Tawaf Dipastikan Aman untuk Jamaah Haji Lansia Selasa, - TopicsExpress



          

Fasilitas Tawaf Dipastikan Aman untuk Jamaah Haji Lansia Selasa, 03/09/2013 23:08 WIB Hestiana Dharmastuti - detikNews Ilustrasi (dok. detikcom) Jakarta - Kabar gembira bagi jamaah haji lanjut usia (lansia) dan menggunakan kursi roda. Menjelang keberangkatan jamaah haji, fasilitas tawaf untuk jamaah lansia maupun berkursi roda telah didirikan dan dipastikan aman. "Kondisi sudah bagus terpasang semuanya, aman untuk kursi roda dan lansia," kata Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama, Anggito Abimanyu, saat dihubungi wartawan dari Tim Media Center Haji (MCH), Selasa (3/9/2013). Anggito mengatakan persiapan penyambutan jamaah haji kelompok terbang (kloter) pertama di Madinah sudah mencapai 100 persen. Jamaah kloter pertama rencananya diberangkatkan secara nasional serempak ke Arab Saudi mulai 10 September mendatang. "Kondisi pemondokan sudah 100 persen siap," ujar pria yang kini tengah bertugas di Jeddah itu. Lebih lanjut, Anggito berpesan agar jamaah haji menjaga kesehatan mengingat suhu udara yang panas di Tanah Suci, "Ikuti semua petunjuk dari petugas kesehatan," imbau Anggito. Ratusan Massa dari Forum umat Islam Berunjukrasa menolak penyelenggaraan Ajang Miss World 2013 di Pulau Bali. Saksikan tayangannya di "Reportase Malam" pukul 00.55 WIB Hanya di Trans TV (aan/trq) Baca Juga Indonesia Penyelenggara Haji Terbaik Sedunia, Kalahkan Malaysia dan Turki Kemenkes: Jamaah Haji Tidak Perlu Resahkan Virus Korona Anggito Abimanyu: Negosiasi Pemondokan di Makkah Capai 80 Persen Kemenag Tetapkan Embarkasi Haji Antara di Bengkulu dan Palangkaraya Foto Video Terkait Kuota Haji RI Dipangkas, Dubes Arab Buka Suara. Asrama Haji Mulai Menggeliat. Pasar Tanah Abang Mulai Ditertibkan. Peningkatan Pelayanan Sistem Pemondokan Haji Ahok Santai Tanggapi Polemik dengan Haji Lulung Sponsored Link Walah, Menteri Agama Ngambek Pidatonya Terpotong Azan Ternyata Lebih dari Separuh Menteri Malaysia Keturunan Indonesia Akhirnya, Ahmad Fathanah Mengaku Utusan Luthfi Hasan Kejahatan-kejahatan Luar Biasa yang Mendesak Harus Diatasi Ambon Yatch Race 2013 Bukti Indahnya Alam Maluku Ngeblog, Dapat Wisata Gratis ke Pulau Komodo. Mau? Komentar (0 Komentar) Kirim Komentar | Lihat Semua Komentar | Disclamer
Posted on: Tue, 03 Sep 2013 16:26:05 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015