Hidup yang Produktif “Maka datanglah kemiskinan kepadamu seperti - TopicsExpress



          

Hidup yang Produktif “Maka datanglah kemiskinan kepadamu seperti seorang penyerbu, dan kekurangan seperti seorang yang bersenjata.” (Amsal 6:11) Amsal 6 : 1-19 Ada sebuah video yang menggambarkan seorang pria termiskin di dunia, hanya berpakaian celana dari koran, tidur di atas debu dengan berselimutkan koran, kaki telanjang tanpa sandal dan bahkan ia sikat gigi tanpa air. Jelas ia tidak punya rumah, kecuali berpindah-pindah tempat dan tidak seoranpun mempedulikannya. Muncul pertanyaan, apakah orang ini memang menjadi termiskin karena malas bekerja atau alasan lain? Mungkin banyak faktor. Tetapi salah satu penyebab pasti karena kemalasan. Malas belajar dan malas bekerja. Jikalau ia bodoh karena malas belajar. Jikalau ia miskin karena malas bekerja. Secara psikologis, kemalasan merupakan tabiat buruk dalam hidup manusia. Alkitab bahkan menyebut malas itu dosa. Penulis amsal melukiskannya sebagai seorang yang suka tidur atau tidur-tiduran (ay.9-10). Kontras dengan semut, binatang kecil yang bekerja keras, walaupun tidak ada yang menuntunnya (ay 6-8). Ia tidak memiliki akal seperti manusia, tetapi ia memiliki insting yang aktif bergerak. Seharusnya sang semut harus belajar pada manusia, tetapi yang terjadi justru sebaliknya, manusia harus belajar pada semut. Kita sangat kagum dengan pengamatan atau studi tentang perilaku binatang kecil ini. Sebelum para ahli biologi mempelajarinya, Alkitab sudah membicarakannya. Maka sangatlah memalukan apabila semut bisa makan cukup setiap hari, sementara ada manusia yang berhari-hari kelaparan. Semut tidak pernah mengerti etos kerja, tetapi ia bekerja keras untuk mencukupkan kebutuhan dirinya. Begitupun burung pipit, seperti kata seorang penafsir, iapun bekerja. Ia diberi sayap untuk terbang dan mencari makanan. Kalau ia tidak terbang tentu saja makanan tidak akan datang. Bagaimana mengalahkan kemalasan? “Lepaskan dirimu seperti kijang daripada tangkapan, seperti burung dari tangan para pemikat!” Demikian kata Salomo (Amsal 6:5). Lepaskan dirimu….! Itu berarti diri sendiri harus mengalahkan diri. Jatuh miskin karena malas hanya dapat dikalahkan oleh orang yang hidup oleh Roh (Galatia 5:16). Orang yang dipimpin Roh Kudus, selalu giat dan dinamis, bahkan memperkaya orang lain, baik jasmani maupun rohani. Inspirasi: Tinggalkan kemalasan yang menyebabkan kemiskinan dan jadilah orang yang giat bekerja agar memperkaya orang lain. Selamat Pagi Tuhan Yesus Memberkati Productive Life "And there came unto poverty as an invader, and the lack of such an armed." (Proverbs 6:11) Proverbs 6: 1-19 There is a video that describes the poorest man in the world, dressed in pants from newspapers, sleeping in the dust with a wrapped newspaper, slippers and bare feet without even his toothbrush without water. Clearly he had no home, except to move where and no one ignored. The question arises, whether it is to be the poorest because of lazy work or other reasons? Maybe a lot of factors. But one definite cause for laziness. Lazy lazy learning and work. If he was stupid because I was lazy to learn. If he is poor due to lazy to work. Psychologically, laziness is bad in human nature. The Bible even calls it sin lazy. The author describes it as a proverb that like to sleep or a nap (v.9-10). Contrast with ants, small animals who work hard, even though no one leads(v.6-8) He has no reason like a human, but he has an active instinct. Should the ants have to study in humans, but the opposite happened, people have to learn the ants. We are very impressed with the observation or the study of the behavior of these small animals. Before the biologists studying the Bible is talking about. So it is a shame if the ants could eat enough every day, while there are people starving for days. Ants never understood the work ethic, but he worked hard to replenish her needs. Likewise sparrows, in the words of one commentator, he also worked. He was given wings to fly and find food. If he does not fly, of course the food was not forthcoming. How to beat laziness? "Remove yourself like deer than catch, like a bi
Posted on: Tue, 16 Jul 2013 08:23:19 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015