Kami memeliki aksesoris baru, Namanya ALLOY. Alloy adalah bahan - TopicsExpress



          

Kami memeliki aksesoris baru, Namanya ALLOY. Alloy adalah bahan logam campuran yang paling sering menjadi bahan utama aksesoris, termasuk juga ring/cincin pengikat batu cincin. Tahukah anda apa sih sebenarnya Alloy itu ? Alloy adalah kombinasi, dalam larutan atau senyawa, dua atau lebih elemen, dan paling tidak salah satunya adalah logam, dan hasilnya memiliki properti metalik. Alloy biasanya didesain untuk memiliki sifat yang lebih menguntungkan dibanding dengan komponennya. Misalnya, baja lebih kuat dari besi, salah satu elemen utamanya, dan kuningan lebih tahan lama dari tembaga, tapi lebih menarik dari seng. Pada dasarnya, Alloy bisa beroksidasi alias berubah warna akibat reaksi kimia. Hal ini bisa saja terjadi karena penyimpanan yang kurang baik, terpapar bahan kimia, atau bahkan karena keringat si pemakai. Nah, agar cincin ataupun aksesoris lainnya lebih awet dan tidak cepat berubah warna, berikut beberapa tips untuk merawat aksesoris berbahan Alloy.
Posted on: Mon, 29 Jul 2013 15:11:02 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015