Keputihan karena infeksi genital oleh chlamydia lebih sering pada - TopicsExpress



          

Keputihan karena infeksi genital oleh chlamydia lebih sering pada orang-orang muda usia produktif. Dimana 50 % dan penderita baru setiap tahunnya adalah terjadi pada remaja dan dewasa muda usia 19-25 tahun, setelah itu baru usia 25-35 tahun. Penyakit menular Chlamydia disebut juga silent epidemy karena tidak memiliki gejala dan tidak tahu bahwa penderita terinfeksi. Chlamydia Trachomatis merupakan penyebab infeksi genital non spesifik yang terbanyak sekarang ini dibandingkan dengan organisma lain, baik di negara maju maupun negara berkembang seperti Indonesia. Resiko penyakit ini bila berkelanjutan akan menyebabkan kemandulan baik pada pria maupun wanita.
Posted on: Sun, 16 Jun 2013 11:36:42 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015