Bible Reflection Today 1 July 2013 Nor is there salvation in any - TopicsExpress



          

Bible Reflection Today 1 July 2013 Nor is there salvation in any other, for there is no other name under heaven given among men by which we must be saved. - Acts 4.12 Today in 1908, SOS is adopted as the international distress signal. In popular usage, SOS became associated with such phrases as "save our ship", "save our souls" and "send out succour". These may be regarded as mnemonics, but SOS is not an abbreviation, acronym or initialism. Indeed, every person has sinned and spiritual distress signal has been revealed in the conscience of which we need a Saviour. But does everyone listen and respond to this signal? For those of us who have responded to and accepted Jesus as Lord and Savior, this signal has been redeemed and replaced with the true peace that is only present in the Lord Jesus, the only Saviour of the world. Dan keselamatan tidak ada di dalam siapapun juga selain di dalam Dia, sebab di bawah kolong langit ini tidak ada nama lain yang diberikan kepada manusia yang olehnya kita dapat diselamatkan. - Kisah Para Rasul 4.12 Hari ini di tahun 1908, SOS diadopsi sebagai sinyal marabahaya internasional. Dalam penggunaan populer, SOS menjadi terkait dengan frase seperti "save our ship", "save our souls" dan "sand out succour". Ini dapat dianggap sebagai kalimat bantu mengingat, tapi SOS bukan singkatan, akronim atau inisial. Sesungguhnya setiap orang telah berdosa dan secara rohani sinyal marabahaya sudah dinyatakan di dalam hati nurani di mana kita memerlukan Juruselamat. Namun apakah setiap orang mendengarkan dan meresponi sinyal tersebut? Bagi kita yang telah meresponi dan menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat, sinyal tersebut telah ditebus dan diganti dengan damai sejahtera yang sesungguhnya hanya ada dalam Tuhan Yesus, satu-satunya Juruselamat dunia.
Posted on: Sat, 06 Jul 2013 13:15:55 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015