Dia mahir komputer dan memecahkan soal-soal matematika ,tetapi - TopicsExpress



          

Dia mahir komputer dan memecahkan soal-soal matematika ,tetapi kikuk berhubungan dengan orang lain.dia senang segala sesuatu berjalan teratur ,terpola dan masuk akal,tetapi anak ini benci warna kuning dan coklat.begitulah christoper boone,seorang anak laki-laki penyandang syndrom Asperger berusia 15 tahun.digambarkan Mark Haddon dalam bukunya INSIDEN ANJING DITENGAH MALAM YANG BIKIN PENASARAN..dapatkan bukunya di gramedia...Dalam bukunya diceritakan bagaimana christoper yg belum pernah berjalan lebih jauh daripada ujung jalan rumahnya berusaha dengan tekun menelusuri misteri pembunuhan anjing tetangganya.Namun lebih dari cerita yg amat menarik,buku tersebut menggambarkan dan menjelaskan dengan amat nyata tentang seorang anak penyandang sindrom Asperger,salah satu spektrum autisme,berinteraksi dan berhubungan dengan lingkungannya. sebagian besar penyandang sindrom asperger juga memiliki tingkat intelegensi diatas rata2.Mereka biasa menjadi pakar dibidang yg mereka minati.selain itu,mereka memilki dedikasi dan komitmen pada pekerjaan mereka,yg tentu jg harus didukung dengan lingkungan yg sportif.beberapa tokoh berpengaruh dunia seperti albert einstein,abraham lincoln,Isaac Newton,mark Twain,Dan Vincent van gogh termasuk diduga memiliki sindrom Asperger.
Posted on: Sat, 05 Oct 2013 06:42:58 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015