INFO BEASISWA JURUSAN USHULUDDIN IAIN SURAKARTA oleh Tsalis - TopicsExpress



          

INFO BEASISWA JURUSAN USHULUDDIN IAIN SURAKARTA oleh Tsalis Muttaqin (Catatan) pada 5 Juli 2013 pukul 15:35 PENERIMAAN MAHASISWA BARU JURUSAN USHULUDDIN IAINSURAKARTA TAHUN2013 Sebagai lembaga penyelenggara pendidikan yang mengkaji ilmu-ilmu Ushuluddin, Jurusan Ushuluddin IAIN Surakarta memiliki focus kajian ilmu-ilmu Alqur’an dan tafsir, hadis, dan pemikiran Islam yang berwawasan lokalitas dan terkoneksi dengan ilmu-ilmu social dan kemanusiaan. Program studi yangditawarkan adalah: 1. Prodi Aqidah Filsafat (AF) 2. Prodi Tafsir Hadits (TH) Program Beasiswa Unggulan 1. ProgramBeasiswa Tahfidz. Calon mahasiswa yang akan masuk program ini disyaratkan memiliki hafalan Alqur’an minimal 20 juz. Mahasiswa program ini mendapat fasilitas sebagai berikut: a. Bebas biaya SPP, Praktikum, dan SPI selama 8 semester b. Subsidi uang saku Rp 180 ribu/bulan selama8 semester c. Kuliah kewirausahaan di Yayasan Nurul Hayat Surabaya pada semester 8 2. ProgramBeasiswa Bidikmisi.Program ini merupakan programpemerintah untuk memfasilitasi calon mahasiswa berprestasi yang tidak mampu. Fasilitas yang diberikan untuk mahasiswaProgram Bidikmisi adalah: a. Bebas biaya SPP, Praktikum, dan SPI selama8 semester b. Subisdi uang sakuRp 600 ribu/bulan selama 8 semester c. Kegiatan-kegiatan pengembangan akademik dan kepribadian 3. Beasiswa DIPAIAIN Surakarta. Programbeasiswa ini diperuntukkan bagi calon mahasiswa baruyang tidak mampu. Beasiswayang diberikan sebesarRp 2 juta. Padatahun 2013 ini, kuota untuk Prodi Aqidah Filsafat sebanyak 30 mahasiswa baru,dan untuk Prodi Tafsir Hadits sebanyak 30 mahasiswa baru. 4. Selain beasiswa-beasiswa tersebut, masih ada program beasiswa lain seperti Supersemar, GudangGaram, Pemda, danlain-lain Informasi Pendaftaran Pendaftaran : 27 Juni – 24 Juli 2013 Waktu : 08.00 – 14.00 WIB Tempat : Kampus IAIN Surakarta, Jl. Pandawa,Pucangan, Kartasura BiayaPendaftaran : Rp 100.000,- Info lebihlanjut : 0271-781516 ext. 407 atau085878346987(Zen)
Posted on: Fri, 05 Jul 2013 13:52:44 +0000

Recently Viewed Topics




© 2015