Seorang penganut Khatolik di Belgia dan berumur 90 tahun - TopicsExpress



          

Seorang penganut Khatolik di Belgia dan berumur 90 tahun mengakhiri hidupnya dengan melakukan Eutanasia bersama isterinya (89 tahun). Negara Belgia adalah salah satu negara di dunia yang telah melegalkan Eutanasia. Bahkan rencana akan diperluas sampai ke umur anak-2 yang mempunyai penyakit tidak bisa disembuhkan. Tentu ini menjadi Kontroversi bagi Orang-2 beriman,sebab pandangan ini tentu bertentangan dengan iman orang percaya yang menggantungkan pengharapan kepada Tuhan Yesus. Apakah mujizat sudah tidak ada lagi di dunia sekarang ini...? internasional.kompas/read/2013/06/28/1504470/Setelah.70.Tahun.Bersama.Pasangan.Belgia.Eutanasia.Bareng Sebuah ironi dalam perkembangan zaman yg hanya bergantung kepada rasionalitas dan menyingkirkan iman,pengharapan dan kasih kepada Sang Penebus yang dipercaya sebagai Tuhan yang Hidup dulu,sekarang dan selamanya. Tuhan yang telah membuat banyak mujizat mulai dari air menjadi anggur dan penyembuhan hingga membangkitkan orang mati,tetapi telah diniscayakan oleh orang-2 yang lahir dari keturunan "anugerah iman" di awal kekristenan Eropa. Mungkin kita perlu mengirim traktat kesaksian iman ke orang-2 Belgia bagaimana Tuhan Yesus masih bekerja dalam kehidupan orang-orang percaya di Indonesia tentang penyembuhan ......? Siapa yang mau memulai...?
Posted on: Sat, 29 Jun 2013 00:43:02 +0000

Trending Topics



Recently Viewed Topics




© 2015